7 Tanaman Hias yang Dapat Dijadikan Tanaman Gantung

Anda hobi merawat tanaman hias tetapi lahan rumah terbatas? Kini, Anda dapat menanam tanaman hias dengan teknik gantung. Cara ini sangat cocok menyiasati keterbatasan tempat.  Tanaman hias gantung dapat menambah keindahan rumah Anda. Terutama jika meletakkan tanaman hias di teras atau balkon. Namun, sebelum itu Anda harus memahami berbagai jenis tanaman hias gantung.  Tidak semua […]

7 Tanaman Hias yang Dapat Dijadikan Tanaman Gantung Read More »

Trik Menanam Tanaman Rambat

Tanaman rambat digemari sebagai unsur memperindah eksterior rumah. Selain mempercantik desain, tanaman rambat menciptakan kesan sejuk. Apalagi, tanaman hijau dapat meningkatkan jumlah oksigen di dalam ruangan. Jenis Tanaman Rambat Di Indonesia terdapat banyak jenis tanaman rambat hias yang populer seperti Daun dolar, Bugenvil, Alamanda, Sirih merah, Bunga melati Irian,  Dan sebagainya. Bunga Alamanda misalnya, seringkali

Trik Menanam Tanaman Rambat Read More »

5 Cara Menanam Kedelai Agar Produktivitas Tinggi

Permintaan kedelai di pasar Indonesia tiap tahun selalu naik. Fakta ini beriringan dengan pertambahan jumlah penduduk. Serta, adanya perbaikan pendapatan perkapita pada masyarakat.  Sehingga, dalam rangka memenuhi kebutuhan kedelai. Tujuannya agar dapat mengurangi kebutuhan impor karena jumlah kedelai belum terpenuhi.  5 Cara Menanam Kedelai Agar Produktivitasnya Tinggi Memilih Varietas Kedelai yang Baik  Kunci keberhasilan menanam

5 Cara Menanam Kedelai Agar Produktivitas Tinggi Read More »

Cara Menanam Timun Suri, Banyak Peminatnya di bulan Ramadhan

Timun suri banyak peminatnya terutama di bulan Ramadhan. Buah timun suri menjadi salah satu takjil paling favorit untuk berbuka puasa. Sehingga, permintaan hasil timun suri kian meningkat.  Menanam timun suri tidak terlalu susah. Anda dapat membudidayakan tanaman ini kapan saja. Hanya membutuhkan jangka waktu tiga bulan dari masa tanam. Setelah itu, buah timun suri dapat

Cara Menanam Timun Suri, Banyak Peminatnya di bulan Ramadhan Read More »

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengatasi Akar Busuk

Akar busuk merupakan hal fatal yang dapat membuat tanaman mati. Ketika tanaman mati, itu artinya gagal panen ada di depan mata. Untuk menghindari kejadian tersebut, baiknya perlu mengetahui segala gejala, penyebab, sampai cara mengatasi akar busuk pada tanaman Anda.  Gejala Akar Busuk Mengetahui gejala akar busuk merupakan sebuah tantangan tersendiri. Hal tersebut dikarenakan gejala tersebut

Gejala, Penyebab, dan Cara Mengatasi Akar Busuk Read More »

×